LONDON - Gabriel Magalhaes telah menandatangani kontrak baru berdurasi empat tahun dengan Arsenal pada Juni 2025 lalu.
Dengan kata lain, Gabriel Magalhaes juga mengakhiri rumor tentang kepindahan berbiaya besar ke Arab Saudi musim panas ini dan mengungkapkan bahwa keinginannya untuk membawa trofi ke klub menjadi...
JAKARTA, GOONERSREPORT.ID – Musim panas ini, Arsenal kembali aktif di bursa transfer dengan ambisi besar, memastikan tim mampu bersaing di semua kompetisi dan mengakhiri puasa gelar. Salah satu nama yang sempat dikaitkan dengan The Gunners adalah Rodrygo, bintang muda Real Madrid yang memiliki masa...